Main Article Content

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui (1) proses pembelajaran keterampilan berbicara bahasa Arab pada mahasiswa prodi Pendidikan Bahasa Arab di UIN Raden Mas Said Surakarta, (2) problematika pembelajaran keterampilan berbicara bahasa Arab yang dihadapi mahasiswa, dan (3) solusi dari problematika pembelajaran keterampilan berbicara bahasa Arab yang dihadapi mahasiswa. Jenis  penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Pengumpulan data menggunakan teknik observasi, menyebarkan kuisioner, wawancara, dan dokumentasi. Hasil penelitian ini meliputi: (1) pembelajaran keterampilan berbicara bahasa Arab pada prodi Pendidikan Bahasa Arab di UIN Raden Mas Said Surakarta menggunakan metode aktif kreatif, (2) problematika pembelajaran keterampilan berbicara bahasa Arab yang dihadapi mahasiswa prodi Pendidikan Bahasa Arab di UIN Raden Mas Said Surakarta meliputi problem kebahasaan dan non kebahasaan, (3) solusi yang peneliti tawarkan diantaranya, menigkatkan kapabilitas pendidik, membuat target hafalan mufrodat, membentuk bi’ah al-‘arobiyyah, membuat kelompok belajar mandiri, memvariasi metode pembelajaran, upgrade motivasi belajar, dan standar penerimaan mahasiswa baru prodi Pendidikan Bahasa Arab di UIN Raden Mas Said Surakarta.


The purpose of this study was to find out (1) the process of learning Arabic speaking skills for Arabic Language Education study program students at UIN Raden Mas Said Surakarta, (2) problems of learning Arabic speaking skills faced by students, (3) the solution to the problems of learning Arabic speaking skills faced by students. The type of this research is qualitative. As for data collection using observation techniques, distributing questionnaires, interviews, and documentation. The results of this study are: (1) learning Arabic speaking skills in the Arabic Language Education Study Program at UIN Raden Mas Said Surakarta uses creative active methods, (2) the problems of learning Arabic speaking skills faced by Arabic Language Education study program students at UIN Raden Mas Said Surakarta include linguistic and non-linguistic problems, (3) Some of the solutions that researchers offer include, increasing the capability of educators, setting mufrodat memorization targets, forming bi'ah al-'arobiyyah, creating independent study groups, varying learning methods, upgrading learning motivation, and standards for accepting new students for Arabic Language Education Study Program at UIN Raden Mas Said Surakarta.

Keywords

Learning Speaking Skills Problems Solutions Students Keterampilan Berbicara Mahasiswa Pembelajaran Problematika Solusi

Article Details

References

  1. Abd Wahab Rosyidi & Mamlu’atul Ni’mah. (2011). Memahami Konsep Dasar Pembelajaran Bahasa Arab. In Wijaya Tara Bayu (Ed.), UIN Maliki Press (1st ed.). UIN Maliki Press.
  2. Amirudin, N. (2017). Problematika Pembelajaran Bahasa Arab. Tamaddun: Jurnal Pendidikan Dan Pemikiran Keagamaan, 1(1), 1–12.
  3. Anisatussehra. (2021). Problematika Latar Belakang Pendidikan Mahasiswa dan Implikasinya dalam Pembelajaran Bahasa Arab Intensif Studi Kasus di FEBI UINSA. El-Tsaqafah: Jurnal Jurusan PBA, 20(2), 209–224. https://doi.org/10.20414/tsaqafah.v20i2.3827
  4. Anwar, M. (2018). Menjadi Guru Profesional (Riefmanto (ed.); 1st ed.). Prenadamedia Group.
  5. Arianti, A. (2018). Peranan Guru Dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. DIDAKTIKA : Jurnal Kependidikan, 12(2), 117–134. https://doi.org/10.30863/didaktika.v12i2.181
  6. Arifudin. (2020). PROBLEMATIKA PEMBELAJARAN BAHASA ARAB DITINJAU DARI ASAL SEKOLAH MAHASISWA (Studi Kasus Terhadap Mahasiswa Prodi PAI). An-Nizom, 5(3), 139–148.
  7. Ashari, K. (2020). Problematika Pemilihan Materi Mufrodat Menurut Perspektif Rusydi Ahmad Thu’Aimah. El-Tsaqafah : Jurnal Jurusan PBA, 19(2), 216–228. https://doi.org/10.20414/tsaqafah.v19i2.2952
  8. Bukhori, E. M. (2021). Problematika Keterampilan Berbicara Bahasa Arab (Maharah Kalam) Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Jember. 16. http://digilib.uinkhas.ac.id/id/eprint/2265
  9. Fajriah, Z. (2015). Peningkatan Penguasaan Kosakata Bahasa Arab (Mufradat ) Melalui Penggunaan Media Kartu Kata Bergambar ( Penelitian Tindakan Pada Siswa Kelas I MI Nurul Hakim Kediri Lombok Barat Tahun 2015 ). Jurnal Pendidikan Usia Dini, 9(1), 107–126. https://doi.org/https://doi.org/10.21009/JPUD.091.07
  10. Fakhiroh, A., & Hidayatullah, S. (2018). Pengaruh Percaya Diri Terhadap Ketrampilan Berbicara. EL-IBTIKAR: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 7(1), 34–46. https://syekhnurjati.ac.id/jurnal/index.php/ibtikar/article/view/3065
  11. Fakultas Ilmu Tarbiyah, U. R. M. S. (2021). Pendidikan Bahasa Arab - Fakultas Ilmu Tarbiyah. Fit.Uinsaid.Ac.Id. https://fit.uinsaid.ac.id/program-studi/pendidikan-bahasa-arab/
  12. Fanani, M. (2020). Prinsip Penting Belajar-Mengajar (2): Dari Hati Masuk Ke Hati |. Sekolah Alam Insan Mulia. https://saim.sch.id/blog/2020/08/19/prinsip-penting-belajar-mengajar-2-dari-hati-masuk-ke-hati/
  13. Fauzy AH, H. F., Arief, Z. A., & Muhyani. (2019). Strategi Motivasi Belajar Dan Minat Belajar Dengan Hasil Belajar Bahasa Arab. Tawazun: Jurnal Pendidikan Islam, 12(1), 112–127. https://doi.org/10.32832/tawazun.v12i1.1843
  14. Halik, A. (2012). Metode Pembelajaran: Perspektif Pendidikan Islam. Al Ibrah, I(1), 45–57. http://repository.iainpare.ac.id/id/eprint/1097
  15. Hermawan, A. (2018). Metodologi Pembelajaran Bahasa Arab (E. Kuswandi (ed.); 5th ed.). Remaja Rosdakarya.
  16. Mahmudin, W. (2019). Problematika Pembelajaran Al-Qira`Ah Dan Solusi Pemecahannya. THORIQOTUNA: Jurnal Pendidikan Islam, 1(1), 135–162. https://doi.org/10.47971/tjpi.v1i1.103
  17. Milles & Huberman. (2014). Qualitative Data Analysis (H. Salmon (ed.); 3rd ed.). Sage Publications.
  18. Mufidah, N. (2018). Metode Pembelajaran Al-Ashwat. Al Mahāra: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab, 4(2), 199–218. https://doi.org/10.14421/almahara.2018.042-03
  19. Ni’mah, K. (2017). KORELASI PENGUASAAN KOSA KATA BAHASA ARAB DENGAN KEMAMPUAN BERPIDATO BAHASA ARAB MAHASISWA PBA UNISDA LAMONGAN. https://media.neliti.com/media/publications/265963-korelasi-penguasaan-kosakata-bahasa-arab-b235c12b.pdf
  20. Nugrawiyati, J. (2015). Lingkungan sebagai Media Pembelaran Bahasa Arab. El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama, 3(1), 45–60. http://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/washatiya/article/view/2005
  21. Sekretariat GTK. (2018). GTK KEMENDIKBUDRISTEK 2022. Gtk.Kemendikbut. https://gtk.kemdikbud.go.id/read-news/undang-undang-republik-indonesia-nomor-14-tahun-2005-tentang-guru-dan-dosen
  22. Setiyawan, A. (2018). Problematika Keragaman Latar Belakang Pendidikan Mahasiswa dan Kebijakan Program Pembelajaran Bahasa Arab. Arabiyat: Jurnal Pendidikan Bahasa Arab Dan Kebahasaaraban, 5(2), 195–213.
  23. Sultan, D. (2019). Eksplorasi Strategi Guru dalam Meningkatkan Maharah Al-Kalam Siswa (Studi di Madrasah Aliayh Bolaang Mongondow Utara). Al-Lisan: Jurnal Bahasa (e-Journal), 5(2), 199–211.
  24. Syamaun, N. (2016). Pembelajaran Maharah al-Kalam untuk Meningkatan Keterampilan Berbicara Mahasiswa Program Studi Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Ar-Raniry Banda Aceh. Jurnal.Ar-Raniry.Ac.Id, 343–359.
  25. Wicaksono, E. B., & Nuruddin, A. M. (2021). تأثير استيعاب مادة المطالعة لمهارة الكلام. Arabiyya: Jurnal Studi Bahasa Arab, 10(1), 49–60.