Main Article Content
Abstract
Setiap muslim wajib memahami agamanya dengan baik dan memiliki worldview yang benar. Diantara upaya memahami agama adalah mengkaji dan memahami al-Qur’an. Tatkala mengkaji al-Qur’an akan ditemui banyak term yang tentunya penting dipahami dengan tepat karena berimplikasi pada sikap seorang muslim dalam kehidupan. Diantara konsep yang menarik untuk dikaji dalam al-Qur’an yang berkenaan dengan pemikiran pendidikan ialah term jâhil atau jahl dengan berbagai derivasinya. Kata ini secara sederhana jahl bermakna “bodoh”. Sedangkan Islam berupaya melahirkan pribadi-pribadi terdidik. Oleh karena itu tulisan ini berupaya mendudukan term jâhil atau jahl ini dengan sejelas-jelasnya.
Keywords
Article Details
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work (See The Effect of Open Access).